Monday, April 26, 2010

Tokio Hotel - Automatic

Sebelumnya, biarkan aku bercerita tentang bagaimana aku jatuh cinta pada band ini...

Jaman SMA kelas X dulu, pas masih rajin online MySpace, aku kan ngeadd MySpace music page ato apa gitu, pokoknya isinya tuh profile page-nya band-band dari luar negeri. Nah sejak saat itu aku jadi lumayan sering diadd sama profile page-nya band dan kebanyakan dari mereka tuh indie.
Nah, pas itu aku diadd sama profile page-nya Tokio Hotel. Pertama aku kira ini band dari Jepang gitu (jaman itu aku masih doyan jejepangan hihi). Lama-lama, ngeliat wajah-wajah personilnya, aku jatuh cinta sama Bill Kaulitz, vokalisnya. Mukanya cantik banget, dan ternyata dia kembaran sama gitarisnya, si Tom. Mirip sihh, cuman kaena Bill pake make up mungkin yaa jadi pas pertama lihat nggak ngeh kalo meeka kembar :p




Btw, personilnya Tokio Hotel semuanya beda umurnya nggak beda sama aku. Sekarang mungkin mereka malah baru menginjak usia 20 tahun. Woww.

Nah, namanya juga Kikin, lama-lama gairahnya kan surut. Jadi aku lama nggak update tentang Tokio Hotel lagi~ Terus pas ada event MTV Music Awards atau apa tahun 2009 kemaren di Jerman, mereka jadi performer di sana. Nyanyi "World Behind My Wall" dengan efek panggung yang keren banget, dan aku lagi-lagi jatuh cinta LOL

Cuman baru sekarang aja aku sempet ngelengkapin koleksi lagu mereka. Ini juga nggak lengka-lengkap amat, aku belum download Humanoid edisi Bahasa Jerman. Momen ngelengkapin lagu mereka juga gara-gara aku abis dapet lagu mereka yang dipake buat soundtrack Alice in Wonderland -_____-

Ini ada lagu mereka yang sekarang lagi ngebayang-bayang di kepalaku LOL Judulnya Automatic dan, dasar Kikin, agak-agak ngepas sama feeling-ku cih



AUTOMATIC - TOKIO HOTEL

Automatic
Automatic

You're automatic and your heart's like an engine,
I die with every beat.
You're automatic and your voice is electric,
Why do I still believe?
It's automatic, every word in your letter.
A lie that makes me bleed.
It's automatic when you say things get better.
But they never...

There's no real love in you.
There's no real love in you.
There's no real love in you.
Why do I keep lovin' you?

It's automatic counting cars on a crossroad.
They come and go like you.
It's automatic watching faces I don't know.
Erase the face of you.
It's automatic.
Systematic.
So traumatic.
Yeah, automatic.

There's no real love in you.
There's no real love in you.
There's no real love in you.
Why do I keep lovin' you?
Automatic.
Automatic.
Automatic.
Automatic.

Each step, you make.
Each breath, you take.
Your heart, your soul.
Remote, controlled.
This life is so sick.
Your automatic to me.

There's no real love in you
Why do I keep lovin' you?

Automatic (there's no real).
Automatic (love in you).
Automatic (why do I).
Automatic (keep lovin' you?).
Automatic... 





Oh yeah, kemarin habis ada kerusuhan di status Facebook-ku. Ada yang panas sampe remove aku dari friendlist-nya. It's nevermind lah, itu hak dia. Karena terkadang masalah selera bisa menjadi sepenting masalah perdamaian dunia.

It's a lesson for me to choose the right words and just keep my mouth closed if it possibly could be a world-war LOL


Btw, lagi-lagi aku kebangun dengan mata berkantung parah dan aku bolos kuliah pagi.
Aku bisa ngebayangin muka Anis sambil bertanya: "Kamu kenapa lagi???"
Yeah. Aku masih punya Anis. Masih punya temen-temen lainnya.
Feeling like losing one of them, it does breakeven. Kan kalau dia lebih milih ngorbanin waktu buat nungguin cowoknya biar nggak mati, itu adalah hak dia. I have no business there.
Cheer me :)





Dan aku udah nyelesein Perahu Kertas. Bagus banget. Isinya "padat" dan nggak picisan.
Jadi pengen punya "K Family" kayak Kugy dan Keenan LOL




Smell ya later
xx

0 comments:

Post a Comment